KONTAN.CO.ID - Huawei Indonesia bekerja sama dengan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) menggelar serangkaian pelatihan untuk meningkatkan pengetahuan, building capacity, dan kompetensi SDM di bidang TIK secara daring. Program pelatihan yang melibatkan lebih dari 400 peserta dari berbagai latarbelakang ini menyajikan berbagai topik menarik untuk membekali SDM BPPT makin siap mengantisipasi tantangan di bidang TIK yang makin kompleks seperti 5G, Cloud, Big Data, dan Kecerdasan Artifisial (AI). Pada keseluruhan rangkaian pelatihan yang telah dilaksanakan dari pertengahan hingga akhir Agustus 2020, terdapat empat sesi dengan beragam tema aktual, seperti 5G Open Mind-Set, Cloud-based Service Overview, Artificial Intelligence Technology Overview dan “Big Data Application Best Practice Sharing”. Kepala BPPT Dr. Ir. Hammam Riza, M.Sc. mengatakan, “Pelatihan di bidang TIK dengan mengangkat tema-tema aktual yang digelar bersama secara virtual oleh BPPT dan Huawei Indonesia sangat dibutuhkan untuk memperkuat fondasi pembangunan kapasitas dan kompetensi SDM kami.
Huawei dan BPPT berikan pelatihan kompetensi SDM di bidang teknologi dan informasi
KONTAN.CO.ID - Huawei Indonesia bekerja sama dengan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) menggelar serangkaian pelatihan untuk meningkatkan pengetahuan, building capacity, dan kompetensi SDM di bidang TIK secara daring. Program pelatihan yang melibatkan lebih dari 400 peserta dari berbagai latarbelakang ini menyajikan berbagai topik menarik untuk membekali SDM BPPT makin siap mengantisipasi tantangan di bidang TIK yang makin kompleks seperti 5G, Cloud, Big Data, dan Kecerdasan Artifisial (AI). Pada keseluruhan rangkaian pelatihan yang telah dilaksanakan dari pertengahan hingga akhir Agustus 2020, terdapat empat sesi dengan beragam tema aktual, seperti 5G Open Mind-Set, Cloud-based Service Overview, Artificial Intelligence Technology Overview dan “Big Data Application Best Practice Sharing”. Kepala BPPT Dr. Ir. Hammam Riza, M.Sc. mengatakan, “Pelatihan di bidang TIK dengan mengangkat tema-tema aktual yang digelar bersama secara virtual oleh BPPT dan Huawei Indonesia sangat dibutuhkan untuk memperkuat fondasi pembangunan kapasitas dan kompetensi SDM kami.