KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Berdasarkan survei Rakuten Insight terkait perangkat wearable pada tahun 2019, hanya 32% responden di Indonesia yang memiliki smartwatch. Kebanyakan orang berpendapat, smartwatch hanya bagi mereka yang aktif berolahraga Padahal, smartwatch dapat digunakan lebih dari sekadar memantau kegiatan olahraga. Huawei melihat ini menjadi peluang. Maka perusahaan asal China ini meluncurkan Huawei Watch GT 3. Smartwatch ini yang pertama menggunakan sistem operasi bikinan Huawei sendiri, Harmony OS. Seperti yang kita tahu, Huawei mengembangkan OS sendiri lantaran sanksi Amerika Serikat (AS). Dan rencana Huawei melepas dari dominasi Google.
Huawei tantang pasar smartwatch dengan OS buatan sendiri, ini tanggal peluncurannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Berdasarkan survei Rakuten Insight terkait perangkat wearable pada tahun 2019, hanya 32% responden di Indonesia yang memiliki smartwatch. Kebanyakan orang berpendapat, smartwatch hanya bagi mereka yang aktif berolahraga Padahal, smartwatch dapat digunakan lebih dari sekadar memantau kegiatan olahraga. Huawei melihat ini menjadi peluang. Maka perusahaan asal China ini meluncurkan Huawei Watch GT 3. Smartwatch ini yang pertama menggunakan sistem operasi bikinan Huawei sendiri, Harmony OS. Seperti yang kita tahu, Huawei mengembangkan OS sendiri lantaran sanksi Amerika Serikat (AS). Dan rencana Huawei melepas dari dominasi Google.