KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pasar properti hunian diperkirakan membaik di paruh kedua tahun ini. Di tengah pemulihan pasar tersebut, hunian rumah tapak pada segmen harga Rp 500 juta - Rp 1 miliar diperkirakan menjadi segmen yang paling banyak diminati. Ketua Asosiasi Real Estate Broker Indonesia (AREBI) Lukas Bong mengatakan, segmen pasar untuk properti hunian di rentang harga Rp 500 juta - Rp 1 miliar memiliki karakteristik yang lebih resisten dibanding segmen pasar lainnya pada kondisi pandemi corona (covid-19). Baca Juga: Penjualan perumahan di kawasan Jabodetabek - Banten masih positif
Hunian dengan harga Rp 500 juta - Rp 1 miliar diperkirakan menjadi segmen favorit
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pasar properti hunian diperkirakan membaik di paruh kedua tahun ini. Di tengah pemulihan pasar tersebut, hunian rumah tapak pada segmen harga Rp 500 juta - Rp 1 miliar diperkirakan menjadi segmen yang paling banyak diminati. Ketua Asosiasi Real Estate Broker Indonesia (AREBI) Lukas Bong mengatakan, segmen pasar untuk properti hunian di rentang harga Rp 500 juta - Rp 1 miliar memiliki karakteristik yang lebih resisten dibanding segmen pasar lainnya pada kondisi pandemi corona (covid-19). Baca Juga: Penjualan perumahan di kawasan Jabodetabek - Banten masih positif