KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) memperkuat produksi kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di Indonesia melalui investasi senilai US$ 3 miliar. Langkah ini dilakukan seiring wacana penghentian insentif bagi mobil listrik impor utuh (completely built up/CBU) pada 2026. Chief Operating Officer (COO) HMID, Fransiscus Soerjopranoto mengatakan, pihaknya menghormati dan mendukung kebijakan pemerintah untuk memperkuat industri otomotif nasional, serta mendorong produksi kendaraan listrik dalam negeri.
Hyundai Siapkan US$ 3 Miliar untuk Produksi Kendaraan Listrik di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) memperkuat produksi kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di Indonesia melalui investasi senilai US$ 3 miliar. Langkah ini dilakukan seiring wacana penghentian insentif bagi mobil listrik impor utuh (completely built up/CBU) pada 2026. Chief Operating Officer (COO) HMID, Fransiscus Soerjopranoto mengatakan, pihaknya menghormati dan mendukung kebijakan pemerintah untuk memperkuat industri otomotif nasional, serta mendorong produksi kendaraan listrik dalam negeri.