KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Walau ibu kota akan pindah, DKI Jakarta tetap melanjutkan pembangunan proyek infrastruktur yang sudah direncanakan Sejumlah proyek yang sudah disiapkan dengan nilai anggaran Rp 571 triliun hingga tahun 2030 tetap diteruskan. Salah satu yang akan dikembangkan dengan anggaran tersebut adalah jaringan transportasi massal. "Perlintasan dibangun, antara lain membangun elevated loopline, itu yang mendesak," ujar Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Bambang Prihartono. Bambang bilang, saat ini Commuter Line masih belum mencapai target daya angkut 2 juta penumpang. Commuter Line baru bisa mengangkut sekitar 1 juta orang per hari.
Ibu kota pindah, proyek transportasi massal Jakarta tetap prioritas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Walau ibu kota akan pindah, DKI Jakarta tetap melanjutkan pembangunan proyek infrastruktur yang sudah direncanakan Sejumlah proyek yang sudah disiapkan dengan nilai anggaran Rp 571 triliun hingga tahun 2030 tetap diteruskan. Salah satu yang akan dikembangkan dengan anggaran tersebut adalah jaringan transportasi massal. "Perlintasan dibangun, antara lain membangun elevated loopline, itu yang mendesak," ujar Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Bambang Prihartono. Bambang bilang, saat ini Commuter Line masih belum mencapai target daya angkut 2 juta penumpang. Commuter Line baru bisa mengangkut sekitar 1 juta orang per hari.