KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX) atau Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) bersama Shanghai Metal Market (SMM) menggelar Asean Tin Industry Conference, yang berlangsung selama tiga hari, yakni 11–13 Juni 2024. Direktur Utama ICDX Nursalam mengatakan, acara Asean Tin Industri ini merupakan bentuk kerjasama ICDX dengan SMM untuk memperluas pasar khususnya dalam bursa timah. “Seperti kita tahu, komoditas timah merupakan komoditas global yang para pembelinya tersebar di seluruh dunia. Dengan adanya event bersama SMM ini, harapannya ICDX dapat mengembangkan pasar langsung ke berbagai negara pengguna atau konsumen timah,” kata Nursalam, dalam konferensi pers, Kamis (13/6).
ICDX Kerja Sama Dengan Shanghai Metal Market Untuk Perluas Bursa Timah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX) atau Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) bersama Shanghai Metal Market (SMM) menggelar Asean Tin Industry Conference, yang berlangsung selama tiga hari, yakni 11–13 Juni 2024. Direktur Utama ICDX Nursalam mengatakan, acara Asean Tin Industri ini merupakan bentuk kerjasama ICDX dengan SMM untuk memperluas pasar khususnya dalam bursa timah. “Seperti kita tahu, komoditas timah merupakan komoditas global yang para pembelinya tersebar di seluruh dunia. Dengan adanya event bersama SMM ini, harapannya ICDX dapat mengembangkan pasar langsung ke berbagai negara pengguna atau konsumen timah,” kata Nursalam, dalam konferensi pers, Kamis (13/6).