KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Holding pangan ID FOOD meluncurkan produk kecap, bekerjasama dengan Universitas Gadjah Mada dalam pengembangan formula (R&D) serta Universitas Brawijaya untuk pengawalan kualitas dan uji sensorik (organoleptik) produk. Produk kecap lokal ini menggunakan merek Rania. Direktur Utama Holding Pangan ID FOOD Frans Marganda Tambunan menyebut pengembangan produk pangan retail berupa kecap merupakan program lanjutan dari New Product Development (NPD) ID FOOD group setelah sebelumnya Perseroan ini mengembangkan varian produk beras Rania dan minyak goreng Rania, Raja gula. Menurutnya, bahan baku kecap Rania diolah dan diproduksi dari Anggota Holding ID FOOD yakni PT PG Rajawali I yang berpusat di Jawa Timur dan didistribusikan oleh member of ID FOOD lainnya seperti PT Rajawali Nusindo, PT GIEB, dan PT Perusahaan Perdagangan Indonesia.
ID FOOD Luncurkan Produk Retail kecap, Manfaatkan Kedelai Lokal Jawa Timur
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Holding pangan ID FOOD meluncurkan produk kecap, bekerjasama dengan Universitas Gadjah Mada dalam pengembangan formula (R&D) serta Universitas Brawijaya untuk pengawalan kualitas dan uji sensorik (organoleptik) produk. Produk kecap lokal ini menggunakan merek Rania. Direktur Utama Holding Pangan ID FOOD Frans Marganda Tambunan menyebut pengembangan produk pangan retail berupa kecap merupakan program lanjutan dari New Product Development (NPD) ID FOOD group setelah sebelumnya Perseroan ini mengembangkan varian produk beras Rania dan minyak goreng Rania, Raja gula. Menurutnya, bahan baku kecap Rania diolah dan diproduksi dari Anggota Holding ID FOOD yakni PT PG Rajawali I yang berpusat di Jawa Timur dan didistribusikan oleh member of ID FOOD lainnya seperti PT Rajawali Nusindo, PT GIEB, dan PT Perusahaan Perdagangan Indonesia.