KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi untuk melemah. Adapun IHSG melemah 0,40% atau turun 29,28 poin ke posisi 7.247,46 pada perdagangan Selasa (5/3). Tim Retail Research CGS International Sekuritas memaparkan terkoreksinya indeks di bursa Wall Street dan berlanjutnya aksi jual investor asing diprediksi akan menjadi sentimen negatif di pasar. "Sementara itu pengumuman rencana pembagian dividen dari emiten dan berlanjutnya rally harga batubara berpeluang menjadi sentimen positif,," tulisnya dalam riset, Rabu (6/3).
- Speculative buy dengan support Rp 6.000.
- Cut loss jika break di bawah Rp 5.875.
- Jika tidak break di bawah Rp 6.000, potensi naik Rp 6.250-Rp 6.375 short term.
- Speculative buy dengan support Rp 5.775
- Cut loss jika break di bawah Rp 5.650.
- Jika tidak break di bawah Rp 5.775, potensi naik Rp 6.025-Rp 6.150 short term.
- Speculative buy dengan support Rp 2.470
- Cut loss jika break di bawah Rp 2.400.
- Jika tidak break di bawah Rp 2.470, potensi naik Rp 2.610-Rp 2.680 short term.
- Speculative buy dengan support Rp 152
- Cut loss jika break di bawah Rp 143.
- Jika tidak break di bawah Rp 152, potensi naik Rp 170-Rp 179 short term.
- Speculative buy dengan support Rp 4.070
- Cut loss jika break di bawah Rp 3.970.
- Jika tidak break di bawah Rp 4.070, potensi naik ke Rp 4.270-Rp 4.370 short term.
- Speculative buy dengan support Rp 486
- Cut loss jika break di bawah Rp 462.
- Jika tidak break di bawah Rp 486, potensi naik Rp 535-Rp 560 short term.