KONTAN.CO.ID - LONDON. Konsumsi batubara global mencapai rekor tertinggi baru pada tahun 2022 dan akan tetap mendekati level tersebut tahun ini. Menyusul pertumbuhan yang kuat di Asia melampaui penurunan di Amerika Serikat dan Eropa. Badan Energi Internasional (IEA) dalam laporan pembaharuan pasar batubara tengah tahun pada Kamis (27/7) menyebutkan, konsumsi batubara tahun lalu naik 3,3% menjadi 8,3 miliar ton. Tahun ini dan tahun depan, penurunan kecil dalam pembangkit listrik tenaga batubara kemungkinan besar akan diimbangi oleh peningkatan penggunaan batubara oleh industri.
IEA: Konsumsi Batubara Global Mencapai Titik Tertinggi Sepanjang Masa pada 2022
KONTAN.CO.ID - LONDON. Konsumsi batubara global mencapai rekor tertinggi baru pada tahun 2022 dan akan tetap mendekati level tersebut tahun ini. Menyusul pertumbuhan yang kuat di Asia melampaui penurunan di Amerika Serikat dan Eropa. Badan Energi Internasional (IEA) dalam laporan pembaharuan pasar batubara tengah tahun pada Kamis (27/7) menyebutkan, konsumsi batubara tahun lalu naik 3,3% menjadi 8,3 miliar ton. Tahun ini dan tahun depan, penurunan kecil dalam pembangkit listrik tenaga batubara kemungkinan besar akan diimbangi oleh peningkatan penggunaan batubara oleh industri.