KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi terkoreksi pada perdagangan Jumat (8/6). Indeks kemarin ditutup menguat 0,61% ke level 6.106,69. Namun, asing masih mencatatkan net sell sebanyak Rp 98,54 miliar. Senior Analis Paramitra Alfa Sekuritas, William Siregar mengungkapkan, pada perdagangan Jumat (8/6) pelaku pasar bakal lebih memilih untuk memegang cash. Bahkan, potensi profit taking cukup besar, mengingat pekan depan bursa akan libur panjang. "Untuk short term, investor profit taking. Untuk long term, investor pada posisi buy on weakness di pasar. Ini jadi strategi yang bagus," kata William kepada Kontan.co.id, Kamis (7/6).
IHSG akan diwarnai aksi profit taking
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi terkoreksi pada perdagangan Jumat (8/6). Indeks kemarin ditutup menguat 0,61% ke level 6.106,69. Namun, asing masih mencatatkan net sell sebanyak Rp 98,54 miliar. Senior Analis Paramitra Alfa Sekuritas, William Siregar mengungkapkan, pada perdagangan Jumat (8/6) pelaku pasar bakal lebih memilih untuk memegang cash. Bahkan, potensi profit taking cukup besar, mengingat pekan depan bursa akan libur panjang. "Untuk short term, investor profit taking. Untuk long term, investor pada posisi buy on weakness di pasar. Ini jadi strategi yang bagus," kata William kepada Kontan.co.id, Kamis (7/6).