KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) perdagangan akhir pekan lalu, Jumat (30/3) ditutup pada zona hijau. Indeks menguat 0,78% ke level 6.188. Analis Yuanta, Sekuritas Parningotan Julio memprediksi, IHSG pada perdagangan awal pekan, Senin (2/4), akan melanjutkan penguatannya. Sejumlah indikator teknikal menunjukan hal tersebut. Indikator stochastic bergerak flat diatas oversold area dengan MACD berpotensi membentuk golden cross.
IHSG belum sepenuhnya keluar dari tren bearish
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) perdagangan akhir pekan lalu, Jumat (30/3) ditutup pada zona hijau. Indeks menguat 0,78% ke level 6.188. Analis Yuanta, Sekuritas Parningotan Julio memprediksi, IHSG pada perdagangan awal pekan, Senin (2/4), akan melanjutkan penguatannya. Sejumlah indikator teknikal menunjukan hal tersebut. Indikator stochastic bergerak flat diatas oversold area dengan MACD berpotensi membentuk golden cross.