KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 2,24% ke level 6.793,41 pada perdagangan, Rabu (18/5). Penguatan IHSG ini kembali berpotensi berlanjut pada perdagangan Kamis (19/5) besok. Analis Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan menjelaskan secara teknikal rebound pada perdagangan hari ini memvalidasi golden cross pada Stochastic RSI dan mendorong terbentuknya golden cross pada MACD. Menurutnya, kedua hal ini menjadi sinyal kuat minor bullish reversal. "IHSG ditopang oleh aksi beli selektif investor asing pada saham-saham bluechip di perdagangan Rabu (18/5). Hal ini diperkirakan masih berlanjut di Kamis (19/5)," jelas Valdy saat dihubungi Kontan, Rabu (18/5).
IHSG Berpotensi Lanjutkan Rebound Pada Perdagangan Kamis (18/5)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 2,24% ke level 6.793,41 pada perdagangan, Rabu (18/5). Penguatan IHSG ini kembali berpotensi berlanjut pada perdagangan Kamis (19/5) besok. Analis Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan menjelaskan secara teknikal rebound pada perdagangan hari ini memvalidasi golden cross pada Stochastic RSI dan mendorong terbentuknya golden cross pada MACD. Menurutnya, kedua hal ini menjadi sinyal kuat minor bullish reversal. "IHSG ditopang oleh aksi beli selektif investor asing pada saham-saham bluechip di perdagangan Rabu (18/5). Hal ini diperkirakan masih berlanjut di Kamis (19/5)," jelas Valdy saat dihubungi Kontan, Rabu (18/5).