KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 23,42 poin atau 0,41% ke 5.783,33 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (27/11). Dalam sepekan IHSG sudah melesat hingga 3,80%. Pergerakan IHSG pada akhir pekan kemarin juga kompak dengan pergerakan bursa Asia. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, dalam sepekan pergerakan IHSG cenderung menanjak sejalan dengan aliran dana asing yang masuk. Berdasarkan RTI, investor asing mencatatkan beli bersih sebesar Rp 1,07 triliun di seluruh pasar dalam seminggu terakhir.
IHSG berpotensi menguat awal pekan depan, analis: Tetap waspada potensi koreksi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 23,42 poin atau 0,41% ke 5.783,33 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (27/11). Dalam sepekan IHSG sudah melesat hingga 3,80%. Pergerakan IHSG pada akhir pekan kemarin juga kompak dengan pergerakan bursa Asia. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, dalam sepekan pergerakan IHSG cenderung menanjak sejalan dengan aliran dana asing yang masuk. Berdasarkan RTI, investor asing mencatatkan beli bersih sebesar Rp 1,07 triliun di seluruh pasar dalam seminggu terakhir.