KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil rebound, Kamis (4/1). IHSG naik 0,65% ke level 6.292,32. Investor asing mencatatkan net buy Rp 263,38 miliar. Parningotan Julio, Analis Yuanta Sekuritas, mengatakan, minat beli pasar sejatinya belum terlalu tinggi. Ini terlihat dari volume perdagangan IHSG yang tidak terlalu besar. Indikator MACD juga mulai menyempit. Lalu, stochastic mulai keluar dari area jenuh beli. Tapi, jika dilihat dari indikator MA10, pergerakan indeks justru menjauhi indikator tersebut. "Rebound dari atas, sehingga masih mengindikasikan IHSG akan bullish," ujar Julio, kemarin.
IHSG berpotensi menguat di akhir pekan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil rebound, Kamis (4/1). IHSG naik 0,65% ke level 6.292,32. Investor asing mencatatkan net buy Rp 263,38 miliar. Parningotan Julio, Analis Yuanta Sekuritas, mengatakan, minat beli pasar sejatinya belum terlalu tinggi. Ini terlihat dari volume perdagangan IHSG yang tidak terlalu besar. Indikator MACD juga mulai menyempit. Lalu, stochastic mulai keluar dari area jenuh beli. Tapi, jika dilihat dari indikator MA10, pergerakan indeks justru menjauhi indikator tersebut. "Rebound dari atas, sehingga masih mengindikasikan IHSG akan bullish," ujar Julio, kemarin.