KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,11% atau 8,30 poin ke level 7.256,23 pada Selasa (23/1). Dalam dua hari terakhir, IHSG mayoritas bergerak di zona merah tetapi ditutup menguat. Analis Phillip Sekuritas Indonesia Joshua Marcius memprediksi pergerakan IHSG pada Rabu (23/1) akan bullish dengan support 7.160 dan resistance 7.350. Joshua mengatakan, sentimen yang dapat mempengaruhi pergerakan IHSG hari ini adalah rilis data laporan keuangan emiten 2023 di Wall Street dan ketegangan geopolitik di Timur Tengah.
IHSG Berpotensi Naik, Ini Rekomendasi Saham Untuk Rabu (24/1)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,11% atau 8,30 poin ke level 7.256,23 pada Selasa (23/1). Dalam dua hari terakhir, IHSG mayoritas bergerak di zona merah tetapi ditutup menguat. Analis Phillip Sekuritas Indonesia Joshua Marcius memprediksi pergerakan IHSG pada Rabu (23/1) akan bullish dengan support 7.160 dan resistance 7.350. Joshua mengatakan, sentimen yang dapat mempengaruhi pergerakan IHSG hari ini adalah rilis data laporan keuangan emiten 2023 di Wall Street dan ketegangan geopolitik di Timur Tengah.