KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah 0,55% atau 40,17 poin ke 7.198,61 hingga akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (5/2). Head of Research Mega Capital Sekuritas (InvestasiKu) Cheril Tanuwijaya mengatakan, IHSG melemah menjelang libur panjang. Pelemahan ini juga karena investor masih menanti rilis data ekonomi global pekan ini, baik dari AS maupun domestik. Misalnya, ada data Purchasing Managers Index (PMI), komentar pejabat The Fed, hingga neraca perdagangan Indonesia. “Juga ada rilis pertumbuhan ekonomi Indonesia untuk tahun 2023 yang tercatat lebih rendah dari capaian 2022, namun secara kuartalan bertumbuh,” ungkapnya kepada Kontan.co.id, Senin (5/2).
IHSG Berpotensi Turun, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini (6/2)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah 0,55% atau 40,17 poin ke 7.198,61 hingga akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (5/2). Head of Research Mega Capital Sekuritas (InvestasiKu) Cheril Tanuwijaya mengatakan, IHSG melemah menjelang libur panjang. Pelemahan ini juga karena investor masih menanti rilis data ekonomi global pekan ini, baik dari AS maupun domestik. Misalnya, ada data Purchasing Managers Index (PMI), komentar pejabat The Fed, hingga neraca perdagangan Indonesia. “Juga ada rilis pertumbuhan ekonomi Indonesia untuk tahun 2023 yang tercatat lebih rendah dari capaian 2022, namun secara kuartalan bertumbuh,” ungkapnya kepada Kontan.co.id, Senin (5/2).