JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil menguat pada, Senin (13/1). IHSG ditutup di level 4.390,771 atau menguat 3,192% dibanding hari sebelumnya. Bursa regional Asia yang diwakili oleh Indeks MSCI Pacific juga naik 0,6% menjadi 460,10 dibanding hari sebelumnya. Nizar Hilmy, analis SoeGee Futures mengatakan, IHSG ditopang kuatnya rupiah pada Senin atau awal pekan. Selain itu, pelonggaran kebijakan larangan ekspor mineral yang dilakukan pemerintah juga direspon positif pasar, sehingga memicu penguatan IHSG.
IHSG dibawah bayang-bayang profit taking
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil menguat pada, Senin (13/1). IHSG ditutup di level 4.390,771 atau menguat 3,192% dibanding hari sebelumnya. Bursa regional Asia yang diwakili oleh Indeks MSCI Pacific juga naik 0,6% menjadi 460,10 dibanding hari sebelumnya. Nizar Hilmy, analis SoeGee Futures mengatakan, IHSG ditopang kuatnya rupiah pada Senin atau awal pekan. Selain itu, pelonggaran kebijakan larangan ekspor mineral yang dilakukan pemerintah juga direspon positif pasar, sehingga memicu penguatan IHSG.