KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Sahama Gabungan (IHSG) dibuka melemah pada awal perdagangan Selasa (22/9). Pukul 09.01 WIB, IHSG melemah 75,62 poin atau 1,151% ke 4.923,72. Sebanyak 42 saham naik, 198 saham turun dan 93 saham stagnan. Seluruh sektor kompak melemah. Sektor-sektor saham dengan pelemahan terdalam adalah sektor perkebunan yang turun 2,46%, sektor industri dasar turun 1,95% dan sektor pertambangan turun 1,82%.
IHSG dibuka melemah pada awal perdagangan Selasa (22/9)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Sahama Gabungan (IHSG) dibuka melemah pada awal perdagangan Selasa (22/9). Pukul 09.01 WIB, IHSG melemah 75,62 poin atau 1,151% ke 4.923,72. Sebanyak 42 saham naik, 198 saham turun dan 93 saham stagnan. Seluruh sektor kompak melemah. Sektor-sektor saham dengan pelemahan terdalam adalah sektor perkebunan yang turun 2,46%, sektor industri dasar turun 1,95% dan sektor pertambangan turun 1,82%.