KONTAN.CO.ID - JAKARTA. IHSG tercatat menguat 0,64% ke level 9.133,87 pada Rabu (19/1/2026). Beberapa sektor berada di zona hijau, dengan tiga sektor penggerak utama cyclical 2,45%, energi 0,96% dan infrastruktur 0,9%. Investor asing melakukan penjualan bersih di pasar regular sebesar Rp 542,75 miliar dengan saham yang paling banyak di distribusi di pasar regular adalah BBCA, GOTO, TLKM, ARCI, dan INDY. Pada hari ini (20/1/2026), Semesta Indovest Sekuritas dalam riset memperkirakan IHSG akan bergerak sideways, menyeimbangkan aksi profit taking setelah mencapai rekor tertinggi dengan wait and see untuk pergerakan yang lebih jelas. Semesta Indovest memperkirakan pergerakan IHSG akan bergerak di kisaran 9.100 - 9.150.
IHSG Dibuka Menguat, Begini Rekomendasi Saham ENRG, MEDC, BULL, CBDK, DOOH
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. IHSG tercatat menguat 0,64% ke level 9.133,87 pada Rabu (19/1/2026). Beberapa sektor berada di zona hijau, dengan tiga sektor penggerak utama cyclical 2,45%, energi 0,96% dan infrastruktur 0,9%. Investor asing melakukan penjualan bersih di pasar regular sebesar Rp 542,75 miliar dengan saham yang paling banyak di distribusi di pasar regular adalah BBCA, GOTO, TLKM, ARCI, dan INDY. Pada hari ini (20/1/2026), Semesta Indovest Sekuritas dalam riset memperkirakan IHSG akan bergerak sideways, menyeimbangkan aksi profit taking setelah mencapai rekor tertinggi dengan wait and see untuk pergerakan yang lebih jelas. Semesta Indovest memperkirakan pergerakan IHSG akan bergerak di kisaran 9.100 - 9.150.
TAG: