KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka terkoreksi pada awal perdagangan hari terakhir 2022, Jumat (30/12). Mengutip RTI pukul 09.06 WIB, indeks turun 0,18% atau 12,096 poin ke level 6.847,979. Tercatat 187 saham naik, 165 saham turun, dan 175 saham stagnan. Total volume perdagangan 1,33 miliar saham dengan nilai transaksi capai Rp 338 miliar. Sebanyak tujuh indeks sektoral menyeret IHSG ke zona merah. Tiga di antaranya; IDX-Energy 0,43%, IDX-Property 0,40%, dan IDX-Health 0,22%.
IHSG Dibuka Turun pada Hari Terakhir 2022, Berlawanan Arah dengan Bursa Regional
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka terkoreksi pada awal perdagangan hari terakhir 2022, Jumat (30/12). Mengutip RTI pukul 09.06 WIB, indeks turun 0,18% atau 12,096 poin ke level 6.847,979. Tercatat 187 saham naik, 165 saham turun, dan 175 saham stagnan. Total volume perdagangan 1,33 miliar saham dengan nilai transaksi capai Rp 338 miliar. Sebanyak tujuh indeks sektoral menyeret IHSG ke zona merah. Tiga di antaranya; IDX-Energy 0,43%, IDX-Property 0,40%, dan IDX-Health 0,22%.