KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun pada awal perdagangan Rabu (15/9). Pukul 10.08 WIB, IHSG melemah 0,33% ke 6.109. Secara teknikal, Analis Samuel Sekuritas William Mamudi melihat, IHSG pada perdagangan kemarin melanjutkan kenaikan setelah rebound dari support di level 6.030. Akan tetapi, menurut dia, investor masih harus mengantisipasi kisaran trading di 6.030-6.160 yang juga masih berlanjut. Untuk hari ini, William menyukai saham PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI), PT Kalbe Farma Tbk (KLBF), dan PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) dengan rekomendasi trading buy, serta PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) dengan rekomendasi trading sell. Berikut adalah ulasannya:
IHSG dibuka turun, simak rekomendasi saham untuk trading buy pada Rabu (15/9)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) turun pada awal perdagangan Rabu (15/9). Pukul 10.08 WIB, IHSG melemah 0,33% ke 6.109. Secara teknikal, Analis Samuel Sekuritas William Mamudi melihat, IHSG pada perdagangan kemarin melanjutkan kenaikan setelah rebound dari support di level 6.030. Akan tetapi, menurut dia, investor masih harus mengantisipasi kisaran trading di 6.030-6.160 yang juga masih berlanjut. Untuk hari ini, William menyukai saham PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI), PT Kalbe Farma Tbk (KLBF), dan PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) dengan rekomendasi trading buy, serta PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) dengan rekomendasi trading sell. Berikut adalah ulasannya: