KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi masih akan mampu bergerak menguat hingga tutup tahun ini. Kepala Riset FAC Sekuritas Indonesia Wisnu Prambudi Wibowo optimistis IHSG bisa menggapai level 7.150-7.200 hingga akhir tahun 2022, seiring positifnya data makroekonomi domestik dan kinerja emiten yang solid. Menurut Wisnu, pergerakan IHSG du kuartal akhir tahun ini akan dibayangi sejumlah sentimen domestik maupun global. Yakni, indeks manufaktur atau PMI Manufaktur Indonesia yang masih dalam kondisi ekpansif yakni di 51,7 pada Agustus 2022, neraca perdagangan juga tercacat surplus dalam 28 bulan berturut-turut, serta inflasi yang tetap terkendali, bisa menjadi katalis positif untuk IHSG.
IHSG Diprediksi Bisa Tembus 7.400 di Akhir Tahun, Saham-Saham Ini Bisa Jadi Buruan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi masih akan mampu bergerak menguat hingga tutup tahun ini. Kepala Riset FAC Sekuritas Indonesia Wisnu Prambudi Wibowo optimistis IHSG bisa menggapai level 7.150-7.200 hingga akhir tahun 2022, seiring positifnya data makroekonomi domestik dan kinerja emiten yang solid. Menurut Wisnu, pergerakan IHSG du kuartal akhir tahun ini akan dibayangi sejumlah sentimen domestik maupun global. Yakni, indeks manufaktur atau PMI Manufaktur Indonesia yang masih dalam kondisi ekpansif yakni di 51,7 pada Agustus 2022, neraca perdagangan juga tercacat surplus dalam 28 bulan berturut-turut, serta inflasi yang tetap terkendali, bisa menjadi katalis positif untuk IHSG.