KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 6,757 poin atau 0,11% ke level 6.086,258 pada Jumat (16/4). Analis Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan mengungkapkan, IHSG diperkirakan bergerak sideways dengan kecenderungan menguat terbatas pada perdagangan besok Senin (19/4). "Kembali menguji resistance area saat ini di kisaran 6.100 hingga 6.120," ujarnya dalam riset yang diterima Kontan.co.id, Jumat (16/4). Adapun level support akan berada di 5.980.
IHSG diprediksi menguat terbatas pada Senin (19/4), ini sentimen yang mendorongnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 6,757 poin atau 0,11% ke level 6.086,258 pada Jumat (16/4). Analis Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan mengungkapkan, IHSG diperkirakan bergerak sideways dengan kecenderungan menguat terbatas pada perdagangan besok Senin (19/4). "Kembali menguji resistance area saat ini di kisaran 6.100 hingga 6.120," ujarnya dalam riset yang diterima Kontan.co.id, Jumat (16/4). Adapun level support akan berada di 5.980.