KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi bakal menguat pada perdagangan Kamis (28/11). Hal ini didukung berbagai sentimen yang mereda baik di domestik maupun eksternal. Pada Rabu (27/11), IHSG turun 0,05% ke level 6.023. Analis Binaartha Sekuritas Muhammad Nafan Aji mengatakan, pada perdagangan hari ini indeks berpeluang mengalami rebound. Hal ini lantaran meredanya tensi perang dagang, serta berkurangnya ketidakpastian terkait rencana Inggris keluar dari Uni Eropa (UE) atau Brexit.
IHSG diprediksi rebound, berikut rekomendasi saham dari analis Binaartha Sekuritas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi bakal menguat pada perdagangan Kamis (28/11). Hal ini didukung berbagai sentimen yang mereda baik di domestik maupun eksternal. Pada Rabu (27/11), IHSG turun 0,05% ke level 6.023. Analis Binaartha Sekuritas Muhammad Nafan Aji mengatakan, pada perdagangan hari ini indeks berpeluang mengalami rebound. Hal ini lantaran meredanya tensi perang dagang, serta berkurangnya ketidakpastian terkait rencana Inggris keluar dari Uni Eropa (UE) atau Brexit.