KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi rebound pada perdagangan awal pekan ini. Seperti diketahui, IHSG ditutup melemah tipis 0,16 poin menjadi 6.139,492 pada Jumat (13/8). Analis Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan mengatakan, berdasarkan indikator teknikal, IHSG potensi technical rebound di perdagangan Senin (16/8). "Indikator stochastic RSI berpotensi membentuk golden cross pada oversold area, jika bertahan di atas pivot 6.130," kata dia kepada Kontan.co.id, Minggu (15/8).
IHSG diprediksi rebound, yuk lirik rekomendasi saham untuk hari ini (16/8)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi rebound pada perdagangan awal pekan ini. Seperti diketahui, IHSG ditutup melemah tipis 0,16 poin menjadi 6.139,492 pada Jumat (13/8). Analis Phintraco Sekuritas Valdy Kurniawan mengatakan, berdasarkan indikator teknikal, IHSG potensi technical rebound di perdagangan Senin (16/8). "Indikator stochastic RSI berpotensi membentuk golden cross pada oversold area, jika bertahan di atas pivot 6.130," kata dia kepada Kontan.co.id, Minggu (15/8).