KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat sebesar 60,06 poin atau 0.99% menuju level 6.107,53 pada perdagangan hari Kamis (10/6). Sepanjang perdagangan tersebut, tercatat ada 267 saham menguat, 201 saham menurun, dan 177 saham ditutup tidak mengalami perubahan harga. Analis Panin Sekuritas, William Hartanto mengatakan, IHSG berpotensi kembali menguat pada perdagangan akhir pekan Jumat (11/6).
IHSG diproyeksi menguat, saham-saham ini bisa dicermati pada Jumat (11/6)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat sebesar 60,06 poin atau 0.99% menuju level 6.107,53 pada perdagangan hari Kamis (10/6). Sepanjang perdagangan tersebut, tercatat ada 267 saham menguat, 201 saham menurun, dan 177 saham ditutup tidak mengalami perubahan harga. Analis Panin Sekuritas, William Hartanto mengatakan, IHSG berpotensi kembali menguat pada perdagangan akhir pekan Jumat (11/6).