KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menghijau pada perdagangan Selasa (19/5). IHSG menguat 0,83% atau 37,598 poin ke level Rp 4.548,66. Penguatan itu didorong oleh sektor properti, real estate, dan konstruksi bangunan yang menguat 2,04%. Setelahnya disusul oleh sektor keuangan yang terkerek 1,95% dan sektor agrikultur yang menguat 1,92%. Di tengah penguatan hari Selasa, sektor industri barang konsumen justru mengalami pelemahan paling dalam hingga 0,77%. Kemudian disusul sektor pertambangan yang terkoreksi 0,27% dan sektor manufaktur yang tertekan 0,12%.
IHSG diproyeksi menguat, simak rekomendasi saham WIKA, BBRI, dan TLKM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menghijau pada perdagangan Selasa (19/5). IHSG menguat 0,83% atau 37,598 poin ke level Rp 4.548,66. Penguatan itu didorong oleh sektor properti, real estate, dan konstruksi bangunan yang menguat 2,04%. Setelahnya disusul oleh sektor keuangan yang terkerek 1,95% dan sektor agrikultur yang menguat 1,92%. Di tengah penguatan hari Selasa, sektor industri barang konsumen justru mengalami pelemahan paling dalam hingga 0,77%. Kemudian disusul sektor pertambangan yang terkoreksi 0,27% dan sektor manufaktur yang tertekan 0,12%.