KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat pada Selasa (26/10). IHSG naik 0,47% atau 31,24 poin ke 6.656,94 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Total volume transaksi bursa mencapai 21,45 miliar saham dengan nilai transaksi Rp 12,18 triliun.Investor asing mencatat net buy atawa beli bersih Rp 773,13 miliar di seluruh pasar. Analis Artha Sekuritas Dennies C. Jordan menyebut, penguatan IHSG seiring dengan bursa saham Amerika Serkiat (AS) yang mencatat rekor tertinggi. "Kekhawatiran terkait tapering juga memudar," ujar Dennies, Selasa (26/10).
IHSG esok didukung oleh faktor fundamental dan teknikal
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat pada Selasa (26/10). IHSG naik 0,47% atau 31,24 poin ke 6.656,94 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Total volume transaksi bursa mencapai 21,45 miliar saham dengan nilai transaksi Rp 12,18 triliun.Investor asing mencatat net buy atawa beli bersih Rp 773,13 miliar di seluruh pasar. Analis Artha Sekuritas Dennies C. Jordan menyebut, penguatan IHSG seiring dengan bursa saham Amerika Serkiat (AS) yang mencatat rekor tertinggi. "Kekhawatiran terkait tapering juga memudar," ujar Dennies, Selasa (26/10).