MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) harus menguji batas atasnya untuk mempertahankan penguatan. Berikut proyeksi IHSG dan rekomendasi saham dari RHB Sekuritas untuk hari ini, Rabu, 5 Juni 2024. Di penguatan hari kedua, IHSG mengalami kenaikan 0,9% ke posisi 7.099,31 pada Selasa (4/6). Tekanan asing terlihat mereda dengan net buy di pasar reguler sebesar Rp 7,5 miliar. Analis teknikal RHB Sekuritas Muhammad Wafi menjelaskan, IHSG terlihat kembali melakukan rebound dengan kicking candle dan breakout resistance garis MA200 (7.085) disertai volume.
IHSG Harus Menguji Penguatan, Ini Rekomendasi Saham dari RHB Sekuritas, Rabu (5/6)
MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) harus menguji batas atasnya untuk mempertahankan penguatan. Berikut proyeksi IHSG dan rekomendasi saham dari RHB Sekuritas untuk hari ini, Rabu, 5 Juni 2024. Di penguatan hari kedua, IHSG mengalami kenaikan 0,9% ke posisi 7.099,31 pada Selasa (4/6). Tekanan asing terlihat mereda dengan net buy di pasar reguler sebesar Rp 7,5 miliar. Analis teknikal RHB Sekuritas Muhammad Wafi menjelaskan, IHSG terlihat kembali melakukan rebound dengan kicking candle dan breakout resistance garis MA200 (7.085) disertai volume.