JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,056% atau 3,032 poin menjadi 5.382,87 pada perdagangan, Senin (27/2). Makanya untuk besok IHSG masih diprediksi melemah.Analis NH Korindo Bima Setiaji mengatakan sentimen global turut menghantui. Seperti profit taking yang dilakukan oleh investor global sembari berhati-hati menunggu sentimen kenaikan suku bunga The Fed dan kebijakan ekonomi Donald Trump.“Seperti yang diketahui Selasa Donald Trump akan menyampaikan pidato pemaparan rencana pemotongan pajak di depan kongres,” kata Bima kepada KONTAN, Senin (27/2).
IHSG masih melemah, ini saham pilihan besok
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,056% atau 3,032 poin menjadi 5.382,87 pada perdagangan, Senin (27/2). Makanya untuk besok IHSG masih diprediksi melemah.Analis NH Korindo Bima Setiaji mengatakan sentimen global turut menghantui. Seperti profit taking yang dilakukan oleh investor global sembari berhati-hati menunggu sentimen kenaikan suku bunga The Fed dan kebijakan ekonomi Donald Trump.“Seperti yang diketahui Selasa Donald Trump akan menyampaikan pidato pemaparan rencana pemotongan pajak di depan kongres,” kata Bima kepada KONTAN, Senin (27/2).