JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Jumat (14/7) dibuka di dua sisi. Sempat melorot, IHSG bergerak fluktuatif dan sempat menginjak zona hijau sebelum merosot lagi. Pada pukul 9.22 WIB, IHSG turun 5,22 poin atau 0,1% ke level 5.824,83 ketimbang penutupan perdagangan kemarin. Sebanyak 119 saham naik dan 116 saham juga stagnan. Hanya 79 saham yang menurun. Enam sektor masih mendaki dengan kenaikan tertinggi di sektor perkebunan 0,42%. Sektor pertambangan menyusul dengan keanikan 0,42%, diiringi sektor perdagangan yang naik 0,32%. Sektor aneka industri naik 0,29%, sektor industri dasar naik 0,16% dan sektor konstruksi 0,09%.
IHSG melawan arus bursa Asia
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Jumat (14/7) dibuka di dua sisi. Sempat melorot, IHSG bergerak fluktuatif dan sempat menginjak zona hijau sebelum merosot lagi. Pada pukul 9.22 WIB, IHSG turun 5,22 poin atau 0,1% ke level 5.824,83 ketimbang penutupan perdagangan kemarin. Sebanyak 119 saham naik dan 116 saham juga stagnan. Hanya 79 saham yang menurun. Enam sektor masih mendaki dengan kenaikan tertinggi di sektor perkebunan 0,42%. Sektor pertambangan menyusul dengan keanikan 0,42%, diiringi sektor perdagangan yang naik 0,32%. Sektor aneka industri naik 0,29%, sektor industri dasar naik 0,16% dan sektor konstruksi 0,09%.