KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal pekan ini. Senin (14/9) pukul 9.05 WIB, IHSG menguat 1,54% ke 5.093. Seluruh indeks sektoral menguat bersama dengan IHSG. Sektor konstruksi dan properti mencatat kenaikan 3,50%, tertinggi dari 10 indeks sektoral Bursa Efek Indonesia (BEI). Sektora neka industri menguat 2,07%. Sektor keuangan naik 1,83%. Sektor industri dasar menanjak 1,46% dan sektor manufaktur menguat 1,44%. Sektor tambang menanjak 1,36%. Sektor barang konsumsi menguat 1,34%. Sektor ifnrastruktur menguat 1,32%. Sektor perkebunan dan perdagangan menguat masing-masing 1,12% dan 0,58%.
IHSG melesat naik lebih dari 1% di awal perdagangan Senin (14/9)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal pekan ini. Senin (14/9) pukul 9.05 WIB, IHSG menguat 1,54% ke 5.093. Seluruh indeks sektoral menguat bersama dengan IHSG. Sektor konstruksi dan properti mencatat kenaikan 3,50%, tertinggi dari 10 indeks sektoral Bursa Efek Indonesia (BEI). Sektora neka industri menguat 2,07%. Sektor keuangan naik 1,83%. Sektor industri dasar menanjak 1,46% dan sektor manufaktur menguat 1,44%. Sektor tambang menanjak 1,36%. Sektor barang konsumsi menguat 1,34%. Sektor ifnrastruktur menguat 1,32%. Sektor perkebunan dan perdagangan menguat masing-masing 1,12% dan 0,58%.