KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terkoreksi lebih dari 1% pada penutupan perdagangan sesi I hari ini. Pada Selasa (12/2) siang, IHSG melorot 68,32 poin atau 1,05% ke level 6.426. Hanya satu sektor yang berhasil masuk zona hijau yakni sektor consumer goods yang menguat 0,43%. Sedangkan sembilan sektor lainnya terjebak di zona merah. Sektor-sektor dengan pelemahan terdalam adalah sektor aneka industri yang melemah 2,85%, sektor infrastruktur yang melorot 2,56% dan sektor konstruksi yang melemah 1,95%.
IHSG melorot 1,05% ke 6.426 di akhir perdagangan sesi I
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terkoreksi lebih dari 1% pada penutupan perdagangan sesi I hari ini. Pada Selasa (12/2) siang, IHSG melorot 68,32 poin atau 1,05% ke level 6.426. Hanya satu sektor yang berhasil masuk zona hijau yakni sektor consumer goods yang menguat 0,43%. Sedangkan sembilan sektor lainnya terjebak di zona merah. Sektor-sektor dengan pelemahan terdalam adalah sektor aneka industri yang melemah 2,85%, sektor infrastruktur yang melorot 2,56% dan sektor konstruksi yang melemah 1,95%.