JAKARTA. IHSG dibuka di zona merah, Jumat (11/8). Mengutip RTI, indeks melorot 28,37 poin atau 0,49% ke level 5.796,43 pukul 09.05 WIB. Seluruh sektor saham rontok, terutama sektor keuangan dan onstruksi yang masing-masing jatuh 0,82% dan 0,74%. Tercatat, 114 saham memerah, berbanding 54 saham yang berhasil naik.
IHSG mengekor Asia ke zona merah
JAKARTA. IHSG dibuka di zona merah, Jumat (11/8). Mengutip RTI, indeks melorot 28,37 poin atau 0,49% ke level 5.796,43 pukul 09.05 WIB. Seluruh sektor saham rontok, terutama sektor keuangan dan onstruksi yang masing-masing jatuh 0,82% dan 0,74%. Tercatat, 114 saham memerah, berbanding 54 saham yang berhasil naik.