JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sesi II tak kuasa menguat ke zona hijau hari ini, Rabu (12/3). Sampai akhir sesi II usai, IHSG turun 19,83 poin atau melemah 0,42% menjadi 4.684,38. Enam sektor berada di zona merah, yaitu; sektor industrial turun 1,50%, financial turun 0,52%, basic materials turun 1,29%, consumer services turun 0,50%, telecommunications turun 0,29%, technology turun 0,39%, oil and gas turun 0,76% dan health care turun 0,08%. Sektor yang menguat adalah utilities naik 1,31%, not classified naik 1,17% dan consumer goods naik 0,06%.
IHSG menyerah dengan penurunan 0,42%
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sesi II tak kuasa menguat ke zona hijau hari ini, Rabu (12/3). Sampai akhir sesi II usai, IHSG turun 19,83 poin atau melemah 0,42% menjadi 4.684,38. Enam sektor berada di zona merah, yaitu; sektor industrial turun 1,50%, financial turun 0,52%, basic materials turun 1,29%, consumer services turun 0,50%, telecommunications turun 0,29%, technology turun 0,39%, oil and gas turun 0,76% dan health care turun 0,08%. Sektor yang menguat adalah utilities naik 1,31%, not classified naik 1,17% dan consumer goods naik 0,06%.