KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) rebound tipis 0,01% ke level 6.420,02, Kamis (14/2). Nilai transaksi saham mencapai Rp 9,94 triliun dengan 15,34 miliar saham ditransaksikan. Meski IHSG naik tipis, indeks saham-saham likuid seperti LQ45 turun 0,34% dan indeks IDX80 melemah 0,50%. Enam dari 10 indeks sektor saham melemah. Indeks saham sektor industri dasar turun paling dalam yakni 1,08%, diikuti indeks saham sektor aneka industri yang turun 0,96% dan indeks sektor pertambangan melemah 0,59%.
IHSG rebound 0,01%, berikut ringkasan perdagangan saham Kamis (14/2)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) rebound tipis 0,01% ke level 6.420,02, Kamis (14/2). Nilai transaksi saham mencapai Rp 9,94 triliun dengan 15,34 miliar saham ditransaksikan. Meski IHSG naik tipis, indeks saham-saham likuid seperti LQ45 turun 0,34% dan indeks IDX80 melemah 0,50%. Enam dari 10 indeks sektor saham melemah. Indeks saham sektor industri dasar turun paling dalam yakni 1,08%, diikuti indeks saham sektor aneka industri yang turun 0,96% dan indeks sektor pertambangan melemah 0,59%.