IHSG rebound, ini 10 saham pencetak untung terbesar, Rabu (7/8)



KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Beberapa hari terkulai, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mendapat tenaga dan rebound 1,38% menjadi 6.204,20 pada Rabu (7/8). Dari awal tahun ini, imbal hasil IHSG kembali positif 0,16%.

Mengekor IHSG, saham DWGL mencetak untung paling besar dan memimpin saham top gainers. Kemarin, harga saham DWGL naik 20% menjadi Rp 186 per saham.

Baca Juga: Proyeksi IHSG: Melanjutkan Penguatan

Diikuti saham PICO yang harganya naik 17,71% ke level Rp 1.695 per saham.

Berikut 10 saham top gainers di perdagangan, Rabu (7/8):

10 Saham Top Gainers, Rabu (7 Agustus 2019)
Kode Harga (Rp) Perubahan (%) PER EPS PBV
DWGL 186 20 -8,86 -21 -12,4
PICO 1.695 17,71 30,82 55 3,22
MTPS 1.430 16,26 158,89 9 20,43
BTEK 82 15,49 0 0 1,71
OCAP 306 14,18 -51 -6 -0,5
BVIC 176 13,55 25,14 7 0,52
GIAA 430 12,57 16,54 26 0,98
IPTV 238 12,26 238 1 2,03
DAYA 248 11,71 -124 -2 4
ALKA 498 11,66 15,09 33 2,31
Sumber: RTI

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Editor: Khomarul Hidayat