JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) parkir di zona merah. Hingga sesi pertama perdagangan Rabu (19/7) berakhir, indeks turun 15,93 poin atau 0,27% ke posisi 5.806,43 . IHSG tidak mampu keluar dari teritori negatif akibat tekanan yang melanda delapan sektor saham. Penurunan paling tajam pada sektor aneka industri yaitu sebesar 1,63%. Sedangkan, dua sektor yang masih menghijau, yaitu pertambangan dan perdagangan dengan masing-masing naik 1,53% dan 0,08%.
IHSG rehat di zona merah, turun 0,27%
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) parkir di zona merah. Hingga sesi pertama perdagangan Rabu (19/7) berakhir, indeks turun 15,93 poin atau 0,27% ke posisi 5.806,43 . IHSG tidak mampu keluar dari teritori negatif akibat tekanan yang melanda delapan sektor saham. Penurunan paling tajam pada sektor aneka industri yaitu sebesar 1,63%. Sedangkan, dua sektor yang masih menghijau, yaitu pertambangan dan perdagangan dengan masing-masing naik 1,53% dan 0,08%.