JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona merah pada akhir sesi I hari ini (8/4). Pada pukul 12.00 WIB, indeks tercatat turun 7,66 poin menjadi 4.913,38. Aksi jual sejumlah saham big cap menjadi pemicunya. Tiga di antaranya yakni:- PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR)Saham UNVR yang turun 1,25% menjadi Rp 29.575 menyumbang penurunan indeks sebesar 3,1 poin. Tiga sekuritas yang paling banyak melepas saham ini yaitu: Kim Eng Securities senilai Rp 4,248 miliar, Morgan Stanley Indonesia senilai Rp 4,190 miliar, dan CLSA Indonesia senilai Rp 3,844 miliar. - PT Bank Mandiri Tbk (BMRI)Saham BMRI yang turun 0,73% menjadi Rp 10.175 menyumbang penurunan indeks sebesar 1,8 poin. Tiga sekuritas yang paling banyak melepas saham ini yaitu: Danareksa Sekuritas senilai Rp 15,067 miliar, Ciptadana Sekuritas senilai Rp 11,885 miliar, dan Sinarmas Sekuritas senilai Rp 11,246 miliar.- PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS)Saham PGAS yang turun 0,94% menjadi Rp 5.275 menyumbang penurunan indeks sebesar 1,31 poin. Tiga sekuritas yang paling banyak melepas saham ini yaitu: UBS Securities senilai Rp 24,051 miliar, Nomura Indonesia senilai Rp 11,894 miliar, dan BNI Securities senilai Rp 5,603 miliar.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
IHSG sesi I berakhir merah akibat tiga mover ini
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona merah pada akhir sesi I hari ini (8/4). Pada pukul 12.00 WIB, indeks tercatat turun 7,66 poin menjadi 4.913,38. Aksi jual sejumlah saham big cap menjadi pemicunya. Tiga di antaranya yakni:- PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR)Saham UNVR yang turun 1,25% menjadi Rp 29.575 menyumbang penurunan indeks sebesar 3,1 poin. Tiga sekuritas yang paling banyak melepas saham ini yaitu: Kim Eng Securities senilai Rp 4,248 miliar, Morgan Stanley Indonesia senilai Rp 4,190 miliar, dan CLSA Indonesia senilai Rp 3,844 miliar. - PT Bank Mandiri Tbk (BMRI)Saham BMRI yang turun 0,73% menjadi Rp 10.175 menyumbang penurunan indeks sebesar 1,8 poin. Tiga sekuritas yang paling banyak melepas saham ini yaitu: Danareksa Sekuritas senilai Rp 15,067 miliar, Ciptadana Sekuritas senilai Rp 11,885 miliar, dan Sinarmas Sekuritas senilai Rp 11,246 miliar.- PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGAS)Saham PGAS yang turun 0,94% menjadi Rp 5.275 menyumbang penurunan indeks sebesar 1,31 poin. Tiga sekuritas yang paling banyak melepas saham ini yaitu: UBS Securities senilai Rp 24,051 miliar, Nomura Indonesia senilai Rp 11,894 miliar, dan BNI Securities senilai Rp 5,603 miliar.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News