JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tak berdaya untuk bangkit dari zona negatif pada perdagangan sesi I, Selasa (16/5). Mengacu data RTI, indeks terkoreksi 0,27% atau 15.370 poin ke level 5.673,500. Enam dari 10 indeks sektoral menyeret IHSG. Sektor industri dasar paling dalam penurunannya 1,06%. Sementara, sektor keuangan memimpin penguatan 1,36%. Tercatat 161 saham bergerak turun, 138 saham bergerak naik, dan 103 saham stagnan. Volume perdagangan pagi 4,22 miliar lot saham dengan nilai transaksi mencapai Rp 3,32 triliun.
IHSG terkoreksi 0,27% pada sesi I perdagangan
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tak berdaya untuk bangkit dari zona negatif pada perdagangan sesi I, Selasa (16/5). Mengacu data RTI, indeks terkoreksi 0,27% atau 15.370 poin ke level 5.673,500. Enam dari 10 indeks sektoral menyeret IHSG. Sektor industri dasar paling dalam penurunannya 1,06%. Sementara, sektor keuangan memimpin penguatan 1,36%. Tercatat 161 saham bergerak turun, 138 saham bergerak naik, dan 103 saham stagnan. Volume perdagangan pagi 4,22 miliar lot saham dengan nilai transaksi mencapai Rp 3,32 triliun.