KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih bergerak di zona merah pada awal perdagangan sesiĀ II, Jumat (8/2). Pukul 14.29 WIB, IHSG turun 32 poin atau 0,51% ke 6.502,96. Kepala Riset MNC Sekuritas Edwin Sebayang menilai pergerakan IHSG hari ini sesuai dengan perkiraan sebelumnya, yakni berada di zona merah atau melemah seperti perdagangan Kamis (7/2). "Pelemahan ini seiring denhan jatuhnya sejumlah bursa Asia, seperti Hang Seng 0,49%, Nikkei 2,06%, selain itu jatuhnya indeks Dow Futures 0,44% juga ikut mempengaruhi pergerakan IHSG hari ini," kata dia kepada Kontan.co.id.
IHSG turun makin mendekati 6.500 pada sesi II
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih bergerak di zona merah pada awal perdagangan sesiĀ II, Jumat (8/2). Pukul 14.29 WIB, IHSG turun 32 poin atau 0,51% ke 6.502,96. Kepala Riset MNC Sekuritas Edwin Sebayang menilai pergerakan IHSG hari ini sesuai dengan perkiraan sebelumnya, yakni berada di zona merah atau melemah seperti perdagangan Kamis (7/2). "Pelemahan ini seiring denhan jatuhnya sejumlah bursa Asia, seperti Hang Seng 0,49%, Nikkei 2,06%, selain itu jatuhnya indeks Dow Futures 0,44% juga ikut mempengaruhi pergerakan IHSG hari ini," kata dia kepada Kontan.co.id.