KONTAN.CO.ID - BEIJING. Impor daging China dalam enam bulan pertama tahun 2020 capai 4,75 juta ton, naik 73,5% dibanding periode yang sama tahun lalu. Berdasarkan data Bea Cukai China, impor dagang di Negeri Tirai Bambu melonjak setelah produksi daging babi di dalam negeri anjlok akibat epidemi demam babi Afrika yang melanda negara itu sejak 2018. Data menunjukkan, untuk bulan Juni saja, China mengimpor 896.000 ton dagang, termasuk jeroannya. "Ini angka yang sangat besar. Harga babi hidup turun sedikit selama bulan Mei jadi saya pikir itu akan mengurangi impor (daging) sedikit tetapi itu tidak terjadi," kata Darin Friedrichs, analis senior di StoneX.
Impor daging China melonjak 73,5% di semester I-2020, flu babi Afrika jadi katalis
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Impor daging China dalam enam bulan pertama tahun 2020 capai 4,75 juta ton, naik 73,5% dibanding periode yang sama tahun lalu. Berdasarkan data Bea Cukai China, impor dagang di Negeri Tirai Bambu melonjak setelah produksi daging babi di dalam negeri anjlok akibat epidemi demam babi Afrika yang melanda negara itu sejak 2018. Data menunjukkan, untuk bulan Juni saja, China mengimpor 896.000 ton dagang, termasuk jeroannya. "Ini angka yang sangat besar. Harga babi hidup turun sedikit selama bulan Mei jadi saya pikir itu akan mengurangi impor (daging) sedikit tetapi itu tidak terjadi," kata Darin Friedrichs, analis senior di StoneX.