KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Indef menyebutkan di era Presiden Joko Widodo sudah dua kali tax ratio terus merosot alias tax ratio satu digit. Sebagai informasi, tax ratio 2019 berada di level 9,8%. “Artinya kinerja perpajakan di era pak Jokowi amat buruk. Istilahnya bahkan di bandingkan dengan setengah dekade terakhir, tahun 2019 ini yang terendah,” jelas Nailul Huda, ekonom Indef dalam konferensi daring, Kamis (3/9). Baca Juga: Indef perkirakan penerimaan pajak tahun 2020 hanya mencapai Rp 1.239 triliun
Indef sebut sejumlah faktor ini bikin penerimaan pajak merosot
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Indef menyebutkan di era Presiden Joko Widodo sudah dua kali tax ratio terus merosot alias tax ratio satu digit. Sebagai informasi, tax ratio 2019 berada di level 9,8%. “Artinya kinerja perpajakan di era pak Jokowi amat buruk. Istilahnya bahkan di bandingkan dengan setengah dekade terakhir, tahun 2019 ini yang terendah,” jelas Nailul Huda, ekonom Indef dalam konferensi daring, Kamis (3/9). Baca Juga: Indef perkirakan penerimaan pajak tahun 2020 hanya mencapai Rp 1.239 triliun