KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wall Street melonjak pada Rabu (9/5) karena terdorong lonjakan harga minyak. Harga saham-saham energi terbang menyusul keputusan Presiden AS Donald Trump sehari sebelumnya untuk menghentikan perjanjian nuklir dengan Iran. "Ini pembelian klasik pada berita buruk," kata Ian Winer, Direktur Perdagangan di Wedbush Securities di Los Angeles, AS, terhadap pada reli pasar yang lebih luas. "Orang-orang menjadi terlalu gugup tentang ini." Keputusan Trump untuk menarik diri dari perjanjian internasional yang bertujuan mencegah Iran memperoleh senjata nuklir adalah "berita baik" bagi investor yang berspekulasi harga minyak akan naik.
Indeks di Wall Street naik terdorong spekulasi kenaikan harga minyak dunia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wall Street melonjak pada Rabu (9/5) karena terdorong lonjakan harga minyak. Harga saham-saham energi terbang menyusul keputusan Presiden AS Donald Trump sehari sebelumnya untuk menghentikan perjanjian nuklir dengan Iran. "Ini pembelian klasik pada berita buruk," kata Ian Winer, Direktur Perdagangan di Wedbush Securities di Los Angeles, AS, terhadap pada reli pasar yang lebih luas. "Orang-orang menjadi terlalu gugup tentang ini." Keputusan Trump untuk menarik diri dari perjanjian internasional yang bertujuan mencegah Iran memperoleh senjata nuklir adalah "berita baik" bagi investor yang berspekulasi harga minyak akan naik.