JAKARTA. Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini tersengat sentimen global. Pada pukul 09.50, indeks tercatat turun 0,85% menjadi 3.833,46.Secara sektoral, terdapat delapan sektor yang melorot. Tiga sektor dengan penurunan paling dalam antara lain: sektor pertambangan yang turun 1,32%, sektor konstruksi turun 1,21%, dan sektor keuangan yang turun 1,14%.Saham-saham yang melorot di jajaran top losers antara lain: PT Equity Development Investment Tbk (GSMF) turun 19,8% menjadi Rp 81, PT Mahaka Media Tbk (ABBA) turun 9,09% menjadi Rp 100, dan PT Pan Brothers Tbk (PBRX) turun 8,24% menjadi Rp 390. Sejumlah saham yang berada di jajaran top gainers antara lain: PT Centrin Online Tbk (CENT) naik 28,75% menjadi Rp 117, PT Kokoh Inti Arebama Tbk (KOIN) naik 22% menjadi Rp 305, dan PT Eratex Djaja Tbk (ERTX) naik 16,88% menjadi Rp 450.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Indeks melorot terseret kejatuhan sektor tambang
JAKARTA. Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini tersengat sentimen global. Pada pukul 09.50, indeks tercatat turun 0,85% menjadi 3.833,46.Secara sektoral, terdapat delapan sektor yang melorot. Tiga sektor dengan penurunan paling dalam antara lain: sektor pertambangan yang turun 1,32%, sektor konstruksi turun 1,21%, dan sektor keuangan yang turun 1,14%.Saham-saham yang melorot di jajaran top losers antara lain: PT Equity Development Investment Tbk (GSMF) turun 19,8% menjadi Rp 81, PT Mahaka Media Tbk (ABBA) turun 9,09% menjadi Rp 100, dan PT Pan Brothers Tbk (PBRX) turun 8,24% menjadi Rp 390. Sejumlah saham yang berada di jajaran top gainers antara lain: PT Centrin Online Tbk (CENT) naik 28,75% menjadi Rp 117, PT Kokoh Inti Arebama Tbk (KOIN) naik 22% menjadi Rp 305, dan PT Eratex Djaja Tbk (ERTX) naik 16,88% menjadi Rp 450.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News