KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Indeks bursa Wall Street ditutup bervariasi, Rabu (13/3). Indeks Dow Jones naik tipis. Sedangkan Indeks S&P 500 dan Nasdaq melemah pada Rabu (13/3) karena investor mengambil keuntungan dari saham pembuat chip, sementara mereka bersiap untuk data harga produsen dan petunjuk lebih lanjut mengenai tren inflasi menjelang pertemuan Federal Reserve minggu depan. Rabu (13/3), indeks Dow Jones Industrial Average naik 37,83 poin atau 0,1% menjadi 39.043,32. Sementara indeks S&P 500 melorot 9,96 poin atau 0,19% ke 5.165,31 dan Nasdaq Composite turun 87,87 poin atau 0,54% menjadi 16.177,77.
Indeks Wall Street, Rabu (13/3): Dow Naik Tipis, S&P 500 dan Nasdaq Tergelincir
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Indeks bursa Wall Street ditutup bervariasi, Rabu (13/3). Indeks Dow Jones naik tipis. Sedangkan Indeks S&P 500 dan Nasdaq melemah pada Rabu (13/3) karena investor mengambil keuntungan dari saham pembuat chip, sementara mereka bersiap untuk data harga produsen dan petunjuk lebih lanjut mengenai tren inflasi menjelang pertemuan Federal Reserve minggu depan. Rabu (13/3), indeks Dow Jones Industrial Average naik 37,83 poin atau 0,1% menjadi 39.043,32. Sementara indeks S&P 500 melorot 9,96 poin atau 0,19% ke 5.165,31 dan Nasdaq Composite turun 87,87 poin atau 0,54% menjadi 16.177,77.