KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hampir sepuluh tahun berselang, PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) masih menyisakan dana hasil initial public offering (IPO). Nilai dana yang tersisa sekitar Rp 294,41 miliar. Berdasarkan keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (15/1), realisasi penggunaan dana IPO perusahaan ini sebesar Rp 5,79 triliun. Dengan kata lain, serapan dana IPO perusahaan Grup Salim ini masih tersisa sekitar 5% dari total perolehan dana bersih IPO, Rp 6,08 triliun. Baca Juga: Tips cara sehat mengonsumsi mi instan
Indofood CBP (ICBP) masih menyisakan dana hasil IPO 10 tahun lalu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hampir sepuluh tahun berselang, PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) masih menyisakan dana hasil initial public offering (IPO). Nilai dana yang tersisa sekitar Rp 294,41 miliar. Berdasarkan keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (15/1), realisasi penggunaan dana IPO perusahaan ini sebesar Rp 5,79 triliun. Dengan kata lain, serapan dana IPO perusahaan Grup Salim ini masih tersisa sekitar 5% dari total perolehan dana bersih IPO, Rp 6,08 triliun. Baca Juga: Tips cara sehat mengonsumsi mi instan