KONTAN.CO.ID - Jumlah negara yang masuk ke jurang resesi ekonomi 2020 semakin bertambah. Terbaru, Australia resmi mengalami resesi ekonomi setelah ekonominya mengalami kontraksi sebesar 6,3% pada kuartal II 2020. Ini merupakan resesi pertama yang dialami Australia dalam waktu 30 tahun terakhir. Secara teknikal, resesi ekonomi adalah saat pertumbuhan ekonomi dalam dua kuartal berturut-turut mengalami pertumbuhan negatif secara tahunan. Nah, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengisyaratkan, perekonomian Indonesia bakal mengalami resesi pada kuartal III 2020.
Indonesia di ambang resesi ekonomi 2020, apa itu resesi?
KONTAN.CO.ID - Jumlah negara yang masuk ke jurang resesi ekonomi 2020 semakin bertambah. Terbaru, Australia resmi mengalami resesi ekonomi setelah ekonominya mengalami kontraksi sebesar 6,3% pada kuartal II 2020. Ini merupakan resesi pertama yang dialami Australia dalam waktu 30 tahun terakhir. Secara teknikal, resesi ekonomi adalah saat pertumbuhan ekonomi dalam dua kuartal berturut-turut mengalami pertumbuhan negatif secara tahunan. Nah, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengisyaratkan, perekonomian Indonesia bakal mengalami resesi pada kuartal III 2020.