KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perdagangan (Kemendag) menargetkan perjanjanjian perdagangan bebas antara ASEAN dan Kanada (ASEAN—Canada Free Trade Agreement/ACAFTA) rampung pada tahun depan. Direktur Jenderal Perundingan Perdagangan Internasional Kemendag, Djatmiko Bris Witjaksono menegaskan perundingan ASEAN dan Kanada sangat krusial untuk membangun ekonomi yang berkelanjutan. Dengan rampungnya pembahasan runding ACAFTA, nantinya Kanada bisa mejadi mitra perdagangan bebas ASEAN yang pertama di kawasan Amerika Utara. "Para negosiator perlu bersikap dalam menemukan jalan keluar terbaik dalam perundingan negosiasi ACAFTA agar dapat diselesaikan di tahun 2025," jelas Djatmiko dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (22/9).
Indonesia Dorong Target Perjanjian Dagang ASEAN-KANADA Rampung Tahun Depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perdagangan (Kemendag) menargetkan perjanjanjian perdagangan bebas antara ASEAN dan Kanada (ASEAN—Canada Free Trade Agreement/ACAFTA) rampung pada tahun depan. Direktur Jenderal Perundingan Perdagangan Internasional Kemendag, Djatmiko Bris Witjaksono menegaskan perundingan ASEAN dan Kanada sangat krusial untuk membangun ekonomi yang berkelanjutan. Dengan rampungnya pembahasan runding ACAFTA, nantinya Kanada bisa mejadi mitra perdagangan bebas ASEAN yang pertama di kawasan Amerika Utara. "Para negosiator perlu bersikap dalam menemukan jalan keluar terbaik dalam perundingan negosiasi ACAFTA agar dapat diselesaikan di tahun 2025," jelas Djatmiko dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (22/9).