KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia sudah mengecap manis dampak pembukaan kembali ekonomi China. Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman menyebut, ini bisa terlihat dari angka pertumbuhan ekspor Indonesia ke China dari awal tahun 2023 hingga April 2023. Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan, nilai ekspor non migas Indonesia ke China dari Januari 2023 hingga April 2023 naik 12,96% secara tahunan.
Indonesia Kecipratan Berkah Pembukaan Kembali Ekonomi China, Ini Buktinya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia sudah mengecap manis dampak pembukaan kembali ekonomi China. Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman menyebut, ini bisa terlihat dari angka pertumbuhan ekspor Indonesia ke China dari awal tahun 2023 hingga April 2023. Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan, nilai ekspor non migas Indonesia ke China dari Januari 2023 hingga April 2023 naik 12,96% secara tahunan.